Jumat, 19 Desember 2014

Konferensi Pers Analisis Hasil Survei Nasional "Golkar Pasca Putusan Menkunkam"

Konferensi Pers
Analisis Hasil Survei Nasional
"Golkar Pasca Putusan Menkunkam"


Waktu :
Jumat, 19 Des, 13:0

Tempat :
Graha Dua Rajawali – Lingkaran Survei Indonesia, Jl. Pemuda No. 70  Rawamangun  JakTim

Pembicara:
Ardian Sopa

Moderator: 
Fitri Hari

Penyelenggara :
Lingkaran Survey Indonesia (LSI)


Golkar Pasca putusan pemerintah melalui Menkumham. Survei LSI Denny JA terbaru menunjukan bahwa konflik internal partai Golkar ternyata berdampak pada citra dan elektabilitas partai. Jika konflik Golkar berlarut, Golkar berpotensi makin ditinggal pemilihnya.



Apa alasan publik yang menginginkan Golkar sebaiknya Islah? 
Dari segmen pemilih mana saja yang menginginkan Golkar islah? 
Apa yang bisa menjadi kendala dalam Islah Golkar? 
Mengapa konflik Golkar berdampak pada elektabilitas partai Golkar? Bagaimana posisi elektabilitas Golkar saat ini? 

LSI mengadakan konferensi pers analisis hasil survei nasional terbaru ini.

Slide foto-foto selama acara



www.NOMagz.com

Tidak ada komentar: