* reported by Lie Hjun Jung dari Senayan
Diskusi menarik disajikan pada Panggung Utama Jakarta Book Fair 2014 Istora Senayan Jakarta.Diskusi yang diadakan pada rabu 28 Mei 2014, pukul 14:00-16:30 tersebut bertajuk "Kebangkitan Indonesia Dalam Perspektif Pemimpin'
Narasumber yang hadir adalah:
- Abdul Chaer
- Bima Aria Sugiarta;
- Ivan (pengusaha)
Semula direncanakan akan dihadiri Tri Rismaharini dan Anies Baswedan sebagai narasumber, namun berhalangan datang.
Bima Arya Sugiarta |
Slide foto-foto selama acara |
------
Tidak ada komentar:
Posting Komentar